Berita

SPKA 7 Madiun Menyerahkan Santunan kepada Anggota 

9Views

Kertosono- SPKA selalu perduli dengan anggota, sebagai bentuk kepedulian SPKA terhadap anggota tersebut, SPKA 7 madiun menyerahkan santunan kepada anggota yang keluarganya mengalami sakit dan dirawat di Rumah Sakit.

 

Pada hari jum’at tanggal 13 september 2024, ketua DPC Kertosono yaitu bapak Bambang berkesempatan mengunjungi anggota serta menyerahkan santunan. Anggota tersebut adalah bapak Shandy, yang istrinya sakit serta menjalani pemulihan setelah dirawat di RS.

 

Perhatian dan dukungan semangat yang disampaikan oleh pengurus SPKA kepada anggotanya yg sedang sakit tersebut. Sehingga diharapkan rekan kita seperjuangan yg sedang sakit dapat segera pulih, segera sembuh dan kembali seperti sedia kala.

Tinggalkan Balasan